Ketika kita sedang menonton film di bioskop, film kesukaan kita. Akankah kita menonton sambil ber-chatting ria melalui hand phone? Atau konsentrasi kita tertuju penuh pada layar besar yang terpampang di depan mata kita?
Waktu kita sedang diajak mengobrol calon mertua, akankah perhatian kita lebih tertuju pada hand phone di tangan kita, atau pada sang calon mertua?
Jika suatu saat Presiden memanggil kita secara personal dan dia ingin menyampaikan isi hatinya.
Pada saat presiden berbicara kepada kita, beranikah kita mendiamkannya dan asik ber-chatting ria lewat hand phone?
Tidakkah Tuhan lebih mulia dari sebuah tontonan bioskop, seorang mertua dan bahkan seorang presiden?
Namun pada waktu-waktu ibadah kita, ketika Tuhan sedang berbicara dan menyampaikan isi hatinya kepada kita, seringkali kita tak mengacuhkan Nya dan lebih asyik dengan tombol huruf dan angka yang ada di keypad hand phone kita daripada mendengar kata2 Nya..
celotehien
- minggu, 28.08.2011 -
Senin, 29 Agustus 2011
Minggu, 21 Agustus 2011
Look Beyond What You See
Sesuatu yang jauh dari pandangan seringkali terlihat lebih indah..
Sehingga kealpaan sering menyapa otak kita;
Bahwa sesungguhnya dia yang selalu ada untuk kita adalah mereka yang ada di sekitar kita..
Mereka yang rela menyesuaikan mimpi-mimpinya demi menghadirkan diri bagi kita..
Cobalah melihat melampaui apa yang terlihat oleh matamu..
Meski banyak kelemahan juga adalah miliknya..
celotehien
- Minggu, 21.08.11 # 12.27 a.m. -
Sehingga kealpaan sering menyapa otak kita;
Bahwa sesungguhnya dia yang selalu ada untuk kita adalah mereka yang ada di sekitar kita..
Mereka yang rela menyesuaikan mimpi-mimpinya demi menghadirkan diri bagi kita..
Cobalah melihat melampaui apa yang terlihat oleh matamu..
Meski banyak kelemahan juga adalah miliknya..
celotehien
- Minggu, 21.08.11 # 12.27 a.m. -
Rabu, 17 Agustus 2011
Esok Mentari Kan Tetap Bersinar
Senandung berirama
Lantunan mengalun
Bahasa makna
Tak tersentuh nalar
Sejenak meragu
Tentang asa
Mengenai masa
Juga rasa
Lelah menanti
Pantang harap terhenti
*Esok mentari kan tetap bersinar*
celotehien
-Rabu; 17.08.11-
Lantunan mengalun
Bahasa makna
Tak tersentuh nalar
Sejenak meragu
Tentang asa
Mengenai masa
Juga rasa
Lelah menanti
Pantang harap terhenti
*Esok mentari kan tetap bersinar*
celotehien
-Rabu; 17.08.11-
Selasa, 16 Agustus 2011
Kamis, 11 Agustus 2011
Semut Pembelajaran
Di rintik gerimis ini
Ketika pagi menyeruak hari
Hari berkawan kantuk,
Berat memasung langkah
Terhenti kumematung
Mengamati makhluk-makhluk kecil
Berkeriapan dari tempat-tempat
Tak tertembus mata
"Hai pemalas, pergilah kepada semut, perhatikanlah lakunya dan jadilah bijak:"
celotehien
Jumat, 06.08.11
Ketika pagi menyeruak hari
Hari berkawan kantuk,
Berat memasung langkah
Terhenti kumematung
Mengamati makhluk-makhluk kecil
Berkeriapan dari tempat-tempat
Tak tertembus mata
"Hai pemalas, pergilah kepada semut, perhatikanlah lakunya dan jadilah bijak:"
celotehien
Jumat, 06.08.11
Langganan:
Postingan (Atom)